Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

√Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal

Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal - Jangan lupa bahagia!! yup kami juga bahagia karena Anda sudah mengunjungi situs Quipper yang saat ini sedang Anda baca. Pada kesempatan yang asik ini kita akan mengulas mengenai Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal secara lengkap dengan harapan bisa menjawab rasa penasaran Anda.

Namanya juga mencari informasi, tentu dibutuhkan keterbukaan dari Anda, dalam artian bahwa apa yang akan kami jelaskan disini tentu membutuhkan sedikit waktu dalam membacanya baru bisa memahaminya. Untuk itu buka lebar-lebar pikiran Anda supaya dapat menangkap "pengetahuan" baru yang akan kami bahas sebentar lagi. Berikut penjelasannya.

Pembahasan Lengkap Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal

Arti Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal Artinya (Bahasa Arab الْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ – Haya sahabat semua.! Pada perjumpaan kali ini kembali akan kami sampaikan materi tentang Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal Artinya Apa – Beserta Penjelasan, Tulisan Arab, Tulisan Latin, Arti dan Hidistnya. Namun pada perjumpaan sebelumnya kami juga telah menyampaikan materi tentang Allahumma Yassir Wala Tu’assir Artinya. Nah untuk melengkapi isi dari topik pembahasan kita kali ini maka simak ulasan selengkapnya di bawah ini.

Arti Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal (الْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ)

Arti Alhamdulillah 'Ala Kulli Haal
Arti Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal

Bagi seorang yang beragama muslim, sudah pasti sering mendengarkan sebuah uangkapan dari sebuah kalimat/ kata yang tertulis dalam bahasa bahasa Arab الْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ.

Bahkan hampir sering kita mendengarkan ucapan kalimat tersebut terlebih dalam suatu kondisi tertentu baik dalam keadaan berkabut ataupun permasalahan yang terjadi dilingkungannya.

Kalimat ini sama seperti kalimat Innalillahi Wainnailaihi Rojiun yang biasanya sering diucapkan pada saat kita mendapat sebauh kabar yang burk seperti misalnya ada sesorang yang meninggal dunia.

Kemudian jenis kata/kalmat lainnya yang sangat lazim diucapakan lainnya, yang mana masih berasal dari bahasa Arab yang mungkin ada sebagian diantara kita belum pernah mendengarnya/mengetahuinya misalnya seperti kata/kalimat Ana Uhibbuka Fillah atau kalimat pendek lainnya seperti kalimat Barakallahu Fiikum.

Nah, berikut ini kalimat yang juga masih merupakan sebuah kalimat yang mungkin sangat familiar sebab ucapan kalimat ini seringkita dengar yakni Alhamdulillah Ala Kulli Hal.

Lantas Apa arti dari kalimat Alhamdulillah Ala Kulli Hal? Berikut penjelasan selengkapnya

Alhamdulillah Ala Kulli Hal Artinya?

Alhamdulillah 'Ala Kulli Haal
Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal

Ungkapan Kalimat “Alhamdulillah ‘ala Kulli Hal” atau dalam bahasa Arabnya (الْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ) yang mana memiliki arti “Segala puji bagi Allah dalam setiap keadaan” (HR. Ibnu Majah.

Menurut keterangan dari Syaikh Al Albani yang mana ia mengungkapkan hadits ini hasan).

Diaman biasa penggunaan kata/kalimat tersebut sering diucapkan pada saay tertimpan suatu musibah, dan kelimat tersebut merupakan sebuah bentuk rasa syukur kita kepada Allah atas musibah yang sedang dialaminya.

Dimana kondisi seperti ini sebelumnya sudah pernah dicontohkan oleh Nabi Muhammad S.a.w pada saat beliau mendapatkan sesuatu yang tidak disukai dan kemudian beliau mengucapkan kalimat,

الْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ

Alhamdulillah ala kulli hal

Artinya: “Segala puji hanya milik Allah atas setiap keadaan.

(HR. Ibnu Majah. Syaikh Al Albani mengatakan hadits ini hasan)

Dimana Kalimat itu merupakan kata yang disampaikan dalam kondisi terakhir (tingkatan tinggi) ketika menghadapi suatu musibah, yakni orang tersebut justru malah bersyukur terhadap musibah yang sudah menimpanya.

Kondisi seperti inilah yang akan di dapat oleh sesorang pada saat orang tersebut selalu merasa bersyukur kepada Allah Swt dalam keadaan apapun, sebab dalam hal ini semata-mata dia hanya memandang bahwa di balik suatu musibah yang telah dia alami di dalam dunia ini, semua terasa masih sangat kecil jika dibandingkan dengan musibah yang lainnya yang suatu saat nanti akan melandanya dan akan lebih besar misalnya saja seperti musibah agama.

Hal yang harus sobat ketahui bahwa musibah agama jauh lebih besar dan bahkan sangat berat jika dibandingkan azab dunia (siksaan), namun justru dengan rasa syukur tersebut akan memperingan terhadap siksaan kita kelak di akhirat.

Karena adanya sautu musibah bisa menggugurkan dari pada dosa seseorang, maka oleh sebab itu apabila kita diberikan sebuah musibah seperti ini, maka ucapkanlah rasa kepada Allah karena dia sudah memperoleh suatu kebaikan dan juga pahala.

Seperti yang diriwaytkan dari Abu Hurairah, yang mana Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,

Arti Alhamdulillah 'Ala Kulli Haal (الْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ)
Arti Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal

Penggunaan Ucapan Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal

Di bawah ini terdapat beberapa contoh dari suatu situasi yang dapat mengucapkan kalimat alhamdulillah ‘ala kulli haal ini, yakni sebagai berikut:

1. Mendapatkan Musibah

Dalam menggunakan ucapan kalimat alhamdulillah ‘ala kulli haal ini mengapa diucapkan ketika mendapatkan sebuah musibah, dimana hal ini merujuk terhadap hadits yang riwayatkan dari Ibnu Majah seperti berikut:

Dari Aisyah RA, bahwa menurutut penjelasan Rasulullah Saw pada saat beliau mendapatkan atau melihat pada sesuatu yang tidak dia sukai, maka beliau akan mengucapkan 

Arti Alhamdulillah 'Ala Kulli Haal

Kemudian pada saat beliau mendapatkan sesuatu yang tidak beliau sukai,maka beliau akan ucapkan

“Alhamdulillah ‘ala kulli hal (Segala puji hanya milik Allah atas setiap keadaan) [HR. Ibnu Majah].

2. Mendapatkan Kabar yang Kurang Baik

Kemudian bukan hanya ketika mendapatkan musibah saja, ucapan ‘Alhamdulillah ‘ala kulli haal juga sangat dianjurkan dapat diucapkan ketika kita mendengar suatu kabar yang kurang menyenangkan/baik.

Misalnya saja, ketika ada salah seseorang yang membawa kabar kepada kita bahwa ladang yang kita miliki dikampung semuanya habis dilahap sijago merah

Maka dalam menghadapi situasi seperti ini, Islam sangat melarang terhadap pemeluknya mengeluh, apalagi hingga mengutuk kondisi tersebut.

Dalam hal ini kita diwajibkan agar selalu dapat bersabar dan kemudian sambil diiringi dengan ucapan dari dalam hati: Alhamdulillah ‘ala kulli haal (Segala puji bagi Allah dalam segala kondisi).

3. Ketika Sedang Bersin

Kemudian ucapan Alhamdulillah ‘ala kulli haal juga biasanya sangat sering diucapkan pada saat bersin.

Seperti yang terdapat dalam sebuah riwayat yang disampaikan oleh Thabarani dan Bukhari yang mana dalam haditsnya tersebut berbunyi:

Apabila seorang di antara kalian bersin maka hendaklah kalian membaca, ‘Alhamdulillah ‘ala kulli haal,’dan kemudian hendaklah yang berada disampingnya mengucapkan, ‘Yahdiikumullah wa yuslih baalakum,‘ (HR. Thabarani dan Bukhari)

4. Dalam Keadaan Sakit, Kesal, atau Sedih

Dalam hal ini mengacu terhadap semua kondisi yang sangat sering dialami oleh manusia pada umumnya, misalnya seperti sedangn kesal, sedih, sakit sangat dianjurkan agar kita dapat mengucapkan kalimat alhamdulillah ‘ala kulli haal.

Seperti terdapat dalam sebuah riwayat, yang mana Rasululloh S.A.W bersabda :

“Sesungguhnya balasan terbesar ialah berasal dari ujian yang terberat. Apabila Allah mencintai suatu kaum, maka Allah akan memberikan suatu cobaan terhadap mereka.

Maka Barangsiapa ridha, maka Allah pun akan ridha. Dan barangsiapa murka, maka baginya murka Allah.” (HR. Tirmidzi)

Apa Arti Inni uhibbuki fillah?

Kalimat ini memiliki Arti; sesungguhnya aku mencintaimu karena Allah (wanita)

Apa Arti Inni uhibbuka fillah?

Kalimat ini memiliki Arti; sungguh aku mencintaimu karena Allah (laki-laki)

Inni uhibbukum fillah Artinya?

Kalimat ini memiliki Arti ; sesungguhnya aku mencintai kalian karena Allah (Jamak / laki-laki dan wanita)

Nah itulah yang bisa quipper.co.id sampaikan mengenai materi pembahasan Arti Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal, semoga serangkain pembahasan ini dapat bermanfaat untuk sahabat semua.

Baca Juga :

The post Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal appeared first on Quipper.Co.Id.

Itulah tadi ulasan tentang Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal yang dapat kami sampaikan untuk Sobat pembaca semuanya. Tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih karena sudah mengunjungi situs quippercoid. blogspot. com dan membaca urian diatas hingga selesai. Semoga apa yang kami sampaikan diatas dapat menambah wawasan kita semuanya, tertama untuk Anda yang memang sedang mencarinya. Ingat untuk selalu bahagia dan sampai jumpa di postingan selanjutnya.

Post a Comment for "√Alhamdulillah ‘Ala Kulli Haal"